Siapa yang tak kenal Ahmad Dhani? Kehadirannya di jagad hiburan tanah air seperti selalu diiringi sensasi. Tapi…siapapun tak memungkiri kalau prestasinya di dunia musik hingga kini belum ada yang menandingi. Berkat sentuhan raja midasnya, banyak sosok musisi lahir. Tapi, ada hubungan apa antara Ahmad Dhani dengan kopi dan Malaysia?